SBUMSBUM Akhwat

SBUM AKHWAT NOMOR 1019 –ย YANG BUKAN HAK MILIK BANK WAJIB DIKEMBALIKAN

SBUM
Sobat Bertanya Ustadz Menjawab

ย 

NO : 1019

Dirangkum oleh Grup Islam Sunnah | GiS
https://grupislamsunnah.com

Kumpulan Soal Jawab SBUM
Silakan Klik : https://t.me/GiS_soaljawab

Judul bahasan

YANG BUKAN HAK MILIK BANK WAJIB DIKEMBALIKAN

 

๐Ÿ’ฌ Pertanyaan
Nama: Nurfina Rizkiyani
Angkatan: T04
Grup : 01
Nama Admin : Tria Septiani
Nama Musyrifah : Rusnawati
Domisili : Aceh Utara

 

ุจุณู… ุงู„ู„ู‡ ุงู„ุฑุญู…ู† ุงู„ุฑุญูŠู…

ุงู„ุณู„ุงู… ุนู„ูŠูƒู… ูˆุฑุญู…ุฉ ุงู„ู„ู‡ ูˆุจุฑูƒุงุชู‡

Afwan ustadz, saya ingin bertanya.

Tadi saya ke ATM, tarik uang tunai senilai Rp. 300.000,-, tetapi yang keluar uangnya Rp. 350.000,-. Saldo saya hanya terpotong senilai Rp. 300.000,-.

Bagaimana status uang senilai Rp. 50.000,- yang lebih itu?

Mohon pencerahannya Ustadz…

ุฌุฒุงูƒู… ุงู„ู„ู‡ ุฎูŠุฑุง ูˆุจุงุฑูƒ ุงู„ู„ู‡ ููŠูƒู….

ย  Jawaban

ูˆุนู„ูŠูƒู… ุงู„ุณู„ุงู… ูˆุฑุญู…ุฉ ุงู„ู„ู‘ู‡ ูˆุจุฑูƒุงุชู‡

ุจุณู… ุงู„ู„ู‡

๐Ÿ“„Ukhty kembalikan ke pihak bank melalui customer service bank. Dengan menunjukkan bukti cetak buku rekening atau struk penarikan jika ada. Uang tersebut adalah milik bank. Tidak boleh ukhty mengambil atau memanfaatkan karena uang tersebut keluar tidak sesuai dengan menu yang dipilih ketika penarikan uang.

ูˆุงู„ู„ู‡ ุชุนุงู„ู‰ ุฃุนู„ู…

ย  Dijawab oleh : Ustadz Aulia Ramdanu, Lc

Official Account Grup Islam Sunnah (GiS)โฃโฃ

WebsiteGIS: https://grupislamsunnah.com
Fanpage: web.facebook.com/grupislamsunnah
Instagram: instagram.com/grupislamsunnah
WebsiteGBS: grupbelanjasunnah.com
Telegram: t.me/s/grupislamsunnah
Telegram Soal Jawab: https://t.me/GiS_soaljawab
YouTube: bit.ly/grupislamsunnah

Related Articles

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Back to top button